logo
overlay
Berita Vmeet Pro

Tanggal 12 April 2016, bertempat di Bappeda Jawa Barat, Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan membuka kegiatan Virtual Musrenbang, yaitu suatu pertemuan antara Gubernur Jawa Barat dengan para pimpinan daerah (Bupati/Walikota) di seluruh Jawa Barat, yang membahas anggaran perubahan tahun 2016. Program Virtual Musrenbang ini dilakukan untuk pertama kalinya di Jawa Barat dan Provinsi Jawa Barat […]

Read more

Sejumlah kalangan masih bertanya-tanya, model video conference seperti apa yang cocok bagi kebutuhan perusahaan sekelas Enterprise. Apakah merek terkenal dengan harga barang yang mahal menjadi jaminan kepastian untuk memenuhi kebutuhan Enterprise company? Hemat biaya investasi dan operasional menjadi salah satu tolak ukur penting bagi pengambil keputusan untuk memilih produk yang baik. Namun tentunya, kualitas dan […]

Read more

Pengambilan keputusan secara cepat dan akurat merupakan hal penting dalam dunia usaha. Sebagaimana perusahaan memiliki jajaran management, baik strategis maupun operasional, pengambilan keputusan perlu dilakukan melalui rapat-rapat rutin secara reguler, yang perlu dihadiri oleh sejumlah pihak. Bisa dibayangkan apabila management sering menghadapi situasi penting dan mereka harus menunggu semua pihak berkumpul untuk melakukan rapat tradisional. […]

Read more

Pertanyaan di atas cukup menggelitik, mengingat banyak kalangan masih menganggap bahwa video conference masih merupakan perangkat komunikasi yang mahal dan membutuhkan bandwidth besar. Sejumlah pebisnis UKM memanfaatkan aplikasi video conference berbasis social network dan mobile. Namun tidak adanya QoS dan keterbatasan bandwidth di sejumlah daerah di Indonesia sering menjadi hambatan untuk melakukan komunikasi tatap muka jarak […]

Read more

Kita hidup di era komunikasi digital saat ini. Sulit dipungkiri bahwa masyarakat dunia semakin tergantung pada perangkat-perangkat komunikasi berbasis digital. Smartphone bukan hanya sekedar alat komunikasi untuk berbicara dan mengirimkan pesan, namun telah menjadi bagian dari gaya hidup/lifestyle, mengingat fungsinya sudah masuk ke berbagai sektor kehidupan, seperti entertainment, education, hingga social network. Tidak ada yang […]

Read more

Hubungi kami untuk mendapatkan harga terbaik